Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Topik : 

SMP Muhammadiyah 1 Banjarbaru Gelar Simulasi Evakuasi Bencana

Reporter : Muhamma Nashir Editor: Redaksi
WhatsApp Image 2024 04 26 at 10.44.09
Ganbar: SMP 1 Muhammadiyah Banjarbaru, Kalimantan Selatan menggelar aksi evakuasi bencana

Banjarbaru, DelikNTT.Com – Sekolah Menengah Pertama (SMP) Muhammadiyah 1 Banjarbaru (Musaba) menggelar simulasi evakuasi bencana, Jum’at (26/04).

Gelaran simulasi atau yang biasa disebut pula dengan aksi siap untuk selamat ini merupakan bentuk partisipasi dalam peringatan Hari Kesiap siagaan Bencana 2024 yang sesuai surat yang dikeluarkan oleh Sekretaris Jenderal Kemendikbudristek telah mengedarkan surat nomor 11385/A.A7/HM.00.00/2024 Perihal Partisipasi Hari Kesiapsiagaan Bencana Tahun 2024.

Scroll kebawah untuk lihat konten
WhatsApp Image 2025 05 31 at 18.15.04
Ingin Punya Website? Klik Disini!!!

Ghazali Rahman, Kepala SMP Musaba menyampaikan aksi tersebut dilaksanakan sebagai bentuk program Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB ).

Ali sapaan akrabnya mengharapkan melalui aksi tersebut melatih warga sekolah untuk aware jika terjadi bencana.

“semoga semua warga sekolah mengetahui cara-cara penyelamatan diri ketika ada bencana termasuk diantaranya paham maksud dari tanda dalam hal ini bunyi sirine terkait peringatan bencana yang terpenting pula mampu mengaplikasikan cara-cara penyelamatan diri jika sewaktu-waktu terjadi bencana,”ungkapnya.

Baca Juga :  Kronologi Kecelakaan Mitsubishi Expander di Kupang: Mobil Terbakar Usai Tabrak Kios

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp DelikNTT.COM

+ Gabung

  • Bagikan